5 Feb 2010

MEMBUAT ICON JIKA DI KLIK AKAN SHUTDOWN, RESTART, LOGOFF

saya mau berbagi cara gimana cara buat temen kita pusing karena setiap mengklik icon yang ada di desktop komputer secara otomatis komputer akan shutdown,restart,ataupun log off, dengan cara memasukan kata-kata seperti script, sebenarnya hal ini biasanya digunakan saat kita menggunakan command prompt untuk menshutdown komputer kita dengan cara masuk ke command prompt start-accessories-command prompt, nach... tetapi hal ini kita merestart komputer dengan menggunakan icon-icon yang ada di desktop, sehingga setiap users mengklik icon komputer dengan sendiringa akan shutdown...

langsung saja caranya sebagai berikut :

• Klik Kanan pada desktop
• Pilih new – shortcut
• Di desktop pada kotak Type the locationof the item
• Ketik kode :

[untuk Shutdown]
Shutdown –s –f –t 60 –c “ketik pesan disini
[untuk Restart]
Shutdown –r –f –t 60 –c “ketik pesan disini
[untuk log off]
Shutdown –l –f –t 60 –c “ketik pesan disini


Hal ini dapat dilakukan pada icon yang sudah ada :
• Klik kanan pada icon yang telah ada misalkan Internet Explorer
• Pilih properties
• Masukan kode ini pada target
shutdown –s –f –t 60 –c “ketik pesan disini” (shutdown) atau
shutdown –l –f –t 60 –c “ketik pesan disini” (log off) atau
shutdown –r –f –t 60 –c “ketik pesan disini” (restart)

semoga berhasil...

Tidak ada komentar: