30 Mei 2010

Koneksi Internet Menggunakan Modem HP di Ubuntu

Ini saatnya beralih ke Linux, baru-baru ini telah mengganti system operasi saya dari windows menjadi ubuntu alasannya ga mampu membeli system operasi yang original jadi saya beralih ke ubuntu… dan dapetin cd-nyapun gratisan dari temen…hahahaha…
Walaupun ubuntu 9.04 tetapi jadilah untuk memulai linux, setelah saya meginstal ubuntu saya lagsung menghubungkan ubuntu tersebut ke internet… dan di bawah ini langkah2nya :

Langkah-langkahnya sebagai berikut:
Tetapi sebelum mengikuyi langkah dibawah ini ada baiknya mengunduh wvdial karena sebagian ubuntu belum terinstal wvdial, silahkan mencari dan mengunduh paket wvdial_1.60.1+nmu2_i386.deb berikut paket dependenciesnya yaitu:
1. libxplc0.3.13_0.3.13-1build1_i386.deb
2. libwvstreams4.4-base_4.4.1-0.2ubuntu2_i386.deb
3. libwvstreams4.4-extra_4.4.1-0.2ubuntu2_i386.deb
4. libunicon4.4_4.4.1-0.2ubuntu2_i386.deb


Simpan file itu di flashdisk, Buka Ubuntu tadi, klik kanan file itu dan buka menggunakan GDebi Package Installer. installnya urut dari nomor satu sampai nomor empat, setelah itu baru install paket wvdialnya.



Nah, setelah selesai diinstall semua paket-paketnya, wvdial siap digunakan. Silahkan lanjutkan mengikuti langkah-langkah di bawah ini:



1. Koneksikan hp dan kompi pake USB
2. Masuk ke terminal, terletak di Application- Accessories-Terminal
3. Ketik di terminal: lsusb
(lsusb di sini adalah untuk mengetahui apakah modem HP kita sdh terbaca di ubuntu,hasil dari perintah lsusb :
Bus 004 Device 002: ID 064e:a101 Suyin Corp
Bus 004 Device 001: ID 0000:0000
Bus 003 Device 001: ID 0000:0000
Bus 002 Device 001: ID 0000:0000
Bus 001 Device 002: ID 0421:002f Nokia Mobile Phones
Bus 001 Device 001: ID 0000:0000

4. Ketik di terminal: sudo wvdialconf
maka hasilnya akan di minta password lalu tampil sebagai berikut:
Scanning your serial ports for a modem.
Modem Port Scan<*1>: S0 S1 S2 S3
WvModem<*1>: Cannot get information for serial port.
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 — OK
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 Z — OK
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 S0=0 — OK
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 — OK
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 — OK
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0 — OK
ttyACM0<*1>: Modem Identifier: ATI — Nokia
ttyACM0<*1>: Speed 4800: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 9600: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 19200: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 38400: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 57600: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 115200: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 230400: AT — OK
ttyACM0<*1>: Speed 460800: AT — OK
ttyACM0<*1>: Max speed is 460800; that should be safe.
ttyACM0<*1>: ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0 — OK
Found an USB modem on /dev/ttyACM0.
Modem configuration written to /etc/wvdial.conf.
ttyACM0: Speed 460800; init “ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0?

5. selanjutnya mengedit wvdial.conf, ketik di terminal: “sudo gedit /etc/wvdial.conf” atau juga bisa juga menggunakan” sudo nano/etc/wvdial.conf” (tanpa tanda kutip)
masukkan password dan tampil seperti ini:

[Dialer Defaults]
Init1 = ATZ
Init2 = ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0
Modem Type = USB Modem
ISDN = 0
New PPPD = yes
Modem = /dev/ttyACM0
Baud = 460800
; Phone = <…..>
; Username = <….>
; Password = <….>

edit menjadi :

[Dialer Defaults]
Init1 = ATZ
Init2 = ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0
Stupid Mode = 1
Modem Type = USB Modem
ISDN = 0
New PPPD = yes
Modem = /dev/ttyACM0
Phone = *99***1#
Username = gprs
Password = im3
Baud = 460800
6. kemudian ketik di terminal: sudo wvdial
Di terminal keluar sebagai berikut:

–> WvDial: Internet dialer version 1.60
–> Cannot get information for serial port.
–> Initializing modem.
–> Sending: ATZ
ATZ
OK
–> Sending: ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0
ATQ0 V1 E1 S0=0 &C1 &D2 +FCLASS=0
OK
–> Sending: AT+CGDCONT=1,”ip”,”www.indosat-m3.net”
AT+CGDCONT=1,”ip”,”www.indosat-m3.net”
OK
–> Modem initialized.
–> Sending: ATDT*99***1#
–> Waiting for carrier.
ATDT*99***1#
CONNECT
~[7f]}#@!}!} } }2}#}$@#}!}$}%\}”}&} }*} } g}%~
–> Carrier detected. Starting PPP immediately.
–> Starting pppd at Mon Sep 29 03:59:48 2008
–> Pid of pppd: 7319
–> Using interface ppp0
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> local IP address 114.120.0.77
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> remote IP address 10.6.6.6
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> primary DNS address 202.3.208.10
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]
–> secondary DNS address 202.3.210.10
–> pppd: ??[06][08]??[06][08]??[06][08]

Tampilan diatas telah menunjukan IP address beserta dns nya…
Setelah itu langsung dechh internetannya!!
*untuk selanjutnya jika ingin mengoneksikan ke internet lagi lakukan perintah : sudo wvdial…

25 Mei 2010

PROGRAMING SHELL BAG 2

pemograman yang menggunakan "if" if ini digunakan pada saat kita ingin membuat program yang ada pilihannya misalnya Yes atau NO, kita bisa mengunakan if, sebagai contoh kita akan membuat program sederhana, jadi programnya jika kita input nilai <>60 maka akan tampil "LULUS"...

contoh:

echo -n "nama : "
read a
echo -n "nilai : "
read b

if [ $b -ge 60 ]
#atau test $b -ge 60
#-ge diatas adalah >=
#-le : <= #-ge : >=
#-gt : >
#-it : <
#-eq : =

then
echo "$a LULUS"
else
echo "$a TIDAK LULUS"
fi

Contoh Program Menu Pilihan

Dengan menggunakan if kita dapat juga membuat program seperti menu pilihan, sebagai contoh ketikan perintah ini t :


echo -n "pilihan anda : "

echo " "

echo "--------------------"

echo "1. penjumlahan"

echo "2. pengurangan"

echo "3. perkalian"

echo "4. pembagian"

echo "5. exit"

echo "--------------------"

echo "tekan 1/2/3/4/5 :"

read pil

if [ $pil -eq 1 ]

then

echo "1.penjumlahan"

echo input "input nilai 1: "

read a

echo "input nilai 2"

read b

echo "$a + $b =$[a+b]"

elif [ $pil -eq 2 ]

then

echo "2.pengurangan"

echo input "input nilai 1: "

read c

echo "input nilai 2"

read d

echo "$c + $d =$[c-d]"

elif [ $pil -eq 3 ]

then

echo "3.perkalian"

echo input "input nilai 1: "

read e

echo "input nilai 2"

read f

echo "$e + $f =$[e*f]"

elif [ $pil -eq 4 ]

then

echo "4.pembagian"

echo input "input nilai 1: "

read g

echo "input nilai 2"

read h

echo "$g + $h =$[g+h]"

elif [ $pil -eq 5 ]

then

exit

fi


12 Mei 2010

GARAM DUNIA DAN TERANG DUNIA

Pembacaan Firman Tuhan pada minggu ini yang terdapat pada Matius 5 : 13 – 16 yang bunyinya “ Kamu adalah garam dunia.Jika garam itu menjadi tawar, dengan apa ia diasinkan ? Tidak ada lagi gunanya selain di buang dan diinjak orang. Kamu adalah terang dunia. Kota yang terletak di atas gunung tidak mungkin tersembunyi. Lagi pula orang tidak menyalakan pelita lalu meletakannya dibawah gantang, melainkan di atas kaki dian sehingga menerangi semua orang di dalam rumah itu. Demikian hendaknya terangmu bercahaya di depan orang, supaya mereka melihat perbuatanmu yang baik dan memuliakan Bapamu yang di surga.”
Disini apakah yang dimaksud dengan garam dunia dan terang dunia, sekarang mari kita kita lihat apa sajakah sifat-sifat dari garam? Yang pertama jika memasak tidak menggunakan garam tentunya sebuah makan tersebut tidak akan enak, sifat yang lainnya garam itu biasanya digunakan sebagai obat untuk mensterilkan luka ataupun penyakit,dan banyak sekali kegunaan dari garam. Apakah kaitannya garam ini kepada kita ? disini garam ini digambarkan untuk manusia, seperti yang tertulis pada Firman Tuhan di atas. Kamu adalah garam dunia!! disina kita di tuntut menjadi garam dunia, seperti kegunaan yang layaknya yaitu mengasinkan bangsa, sehingga orang- orang menjadi makanan yang lezat yang artinya dekat di dalam Firman Tuhan yang selalu mengasihi sesamanya, jika kita tidak asin lagi dalam persahabatan ataupun sesama manusia, hal itu akan memberikan dampak yang buruk, dalam persahatan, atau dengan kata lain tidak ada kedamaian, Jika kita telah menjadi garam dunia otomatis kita akan menjadi terang dunia yang menerangi orang yang ada di sekitar kita, kita semua telah tahu bahwa kuasanya setan itu adalah kuasa yang gelap dan kuasanya Allah adalah kuasa yang terang, jadi jika kita menjadi terang kita tidak akan menjadi gelap, sebab tidak ada gelap yang bisa menutupi terang, sebagai conto yang simple pada saat kita berada di ruangan yang gelap gulita kita tidak bisa berbuat apa-apa kita kepengen jalan kita bisa nabrak, kita tetap diam disan perasan takut,gelisa menghantui kita terus, tetapi jika ada orang yeng membaya lilin yang menerangi orang-orang yang ada di ruangan itu, orang-orang yang semula gelap akan menjadi terang, orang yang semulah gelisa akan akan menjadi tenang,orang yang semula takut akan menjadi berana dan kebahagiaan aka nada bersama kita.
Jika kita belah berada di terang-Nya alangkah senangnya, karena dalam hidup yang terang kita penuh sukacita, damai dan kasih. Jadi Kita sebagai orang Kristen yang hidup didalam terang kita harus menerangi orang yang berada di sekitar kita, sehingga orang-orang yang ada di sekitar kita menjadi terang , sehingga timbul damai setahtera ditengah-tengahnya. karena oleh itulah agama Kristen mengajarkan kasih yang berasal dari Yesus kristus Tuhan Allah kita.

MEMBUAT M.WORD SUPAYA MENAMPILKAN PESAN SAAT “MENUTUP,MEMBUKA,DAN MEMBUAT BARU” (DOCUMENT MACRO)

Langkah yang di lakukan untuk membuat file Macro  
  • Buka Microsoft office
  • Tekan ALT+F11
  • Klik 2x this document pada normal
  • Maka akan menampilkan teks editor seperti berikut :


Ketik script di ini:

 

  • ·         Untuk Memberi Pesan Saat Menutup Document:

 

Private Sub Document_close()

MsgBox "JANGAN LUPA MEMATIKAN MONITOR SETELAH MEMAKAI KOMPUTER TERIMA KASIH"

End Sub

 

  • ·         Untuk Memberi Pesan Saat Membuka Document:

 

Private Sub Document_open()

MsgBox "SELAMAT BEKERJA, JANGAN LUPA DISIMPAN"

End Sub

 

  • ·         Untuk Memberi Pesan Saat Membuat  Document Baru:

 

Private Sub Documen_new()

MsgBox "MULAILAH DENGAN SENYUMAN"

End Sub



 

Untuk mengembalikan seperti semula hapus semua code di atas pada maco editor

Lalu save

Pemograman Shell

shell adalah program yang menjembatani user dengan sistem operasi ,umumnya shell menyediakan prompt sebagai user interface, tempat dimana user mengetikkan perintah-perintah yang diinginkan baik berupa perintah.

Pemrograman Shell Yaitu menyusun atau mengelompokkan beberapa perintah shell menjadi kumpulan perintah yang melakukan tugas tertentu sesuai tujuan penyusunnya. Kelebihan shell di linux dibanding sistem operasi lain adalah bahwa shell di linux memungkinkan kita untuk menyusun serangkaian perintah seperti halnya bahasa pemrograman (interpreter language), melakukan proses I/O, menyeleksi kondisi, looping, membuat fungsi, dsb. adalah proses - proses yang umumnya dilakukan oleh suatu bahasa pemrograman, jadi dengan shell di linux kita dapat membuat program seperti halnya bahasa pemrograman, untuk pemrograman shell pemakai unix atau linux menyebutnya sebagai script shell.

 

 

beberapa shell yang ada di linux antara lain:

Bourne shell(sh),

C shell(csh),

Korn shell(ksh),

Bourne again shell(bash)

 

Sebelum mempelajari pemrograman Bash shell di linux sebaiknya anda telah mengetahui dan menggunakan perintah - perintah dasar shell baik itu internal command yang telah disediakan shell maupun eksternal command atau utility, seperti:

cd, pwd, umask, exit, logout, fg, bg, ls, mkdir, rmdir, mv, cp, rm, clear, ...

 

Simple Script

echo adalah statement (perintah) built-in bash yang berfungsi menampilkan pesan atau kata yang akan kita ketik.

Untuk melakukannya ikuti langkah2 berikut:

1.       Buka text editor pada ubuntu atau bagi yang dapat menggunakan nano lebih simple..

2.       Ketikan

Echo “saya belajar pemograman shell”

3.       Lalu simpan dengan *.sh contoh test.sh

4.       Buka terminal Dan ketikan perintah chmod 777 test.sh(untuk member izin)

5.       Jalankan dengan mengketik “ ./test.sh ” (tanpa kutip) pada terminal


      Menambahkan Variabel

Dan skarang kita akan membuat program sederhana, pertama kita akan membuat program biodata.sh

Ketikan :

Echo  –n “nama :”

Read a

Echo  -n “alamat :”

Read b

Echo  –n “umur :”

Read c

Echo “nama saya $a saya tinggal di $b dan umur saya $c”

 

Outputnya:

Nama : irwan

alamat : palembang

umur : 20

nama saya irwan saya tinggal di palembang dan umur saya 20

 

 

Program perhitungan

Contoh 1:

Echo -n “input nilai 1 :”

Read a

Echo –n “input nilai 2”

Read b

Echo “Hasil dari $a + $b = $[a+b]“

 

Outputnya :

Input nilai 1: 9

Input nilai 2: 10

Hasil dari 9 + 10 = 19

 

 

Contoh 2:

Echo -n “input nama  :”

Read a

Echo –n “input nilai 1 :”

Read b

Echo –n “input nilai 2 :”

Read c

 

Echo “nama = $a nilai rata-rata = $[(b+c)/2]“

 

Outputnya:

input nama  : irwan

input nilai 1 : 100

input nilai 2 : 50

nama = irwan nilai rata-rata = 75

 

pengulangan atau looping

contoh 1:

for ((i=1; i<=10; i++))

                do

                                echo “$i”

                done

outputnya:

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

contoh 2:

for ((i=10; i>=1; i--))

                do

                                echo “$i”

                done

outputnya:

10

9

8

7

6

5

4

3

2

1

 

Contoh 3: 

for ((i=1; i<=3; i++))

do

                                for ((a=1; a<=3; a++))

                                do

                                echo –n “PH”

                                done

                echo “ ”

done

outputnya:

phphph

phphph

phphph

 

 

pengulangan bersarang

 

contoh 1 :

for ((i=1; i<=5; i++))

do

                                for ((a=1; a<=i; a++))

                                do

                                echo –n “$a”

                                done

                echo “ ”

done

outputnya:

1

12

123

1234

12345

 

Contoh 2:

 

for ((i=5; i>=1; i--))

do

                                for ((a=1; a<=i; a++))

                                do

                                echo –n “$a”

                                done

                echo “ ”

done

outpunya:

12345

1234

123

12

1

Contoh 3:

for ((i=2; i<=10; i=$[i+2]))

do

                                for ((a=2; a<=i; a=$[a+2]))

                                do

                                echo –n “$a”

                                done

                echo “ ”

done

outpunya:

2

24

2468

246810

 

 

Contoh 4:

for ((i=1; i<=5; i++))

do

                                for ((a=5; a>=i; a--))

                                do

                                echo –n “$a”

                                done

                echo “ ”

done

outputnya:

54321

4321

321

21

1